
Bangunan yang berada sekitar 50 meter (165 kaki) dari kawasan tempat Gaddafi biasanya menemui para tamu itu telah rata dengan tanah.
Bangunan pemerintah itu dibedil dengan sebuah missil, kata jurucakap rasmi Libya Moussa Ibrahim pada wartawan yang dibawa ke tempat tersebut dengan sebuah bas.

Asap bergelombang dari kediaman dan barak di Bab el-Aziziya di selatan ibu kota Libya itu ketika senjata antipesawat menembakkan sejumlah tembakan.
Tiada ulasan:
Catat Ulasan